 |
Pohon kelapa roboh menimpa kabel listrik |
Gunungsitoli,- Dalam rangka memaksimalkan sistem kelistrikan si Kepulauan Nias, PLN menghimbau Pemerintah Daerah dan masyarakat untuk melakukan pemangkasan bahkan penebangan pohon yang berada di dekat jaringan listrik.
Hal tersebut disampaikan oleh Kepala PLN Gunungsitoli Krisantus kepada wartanias.com melalui telepon selularnya, Jumat (9/12/16).
Namun demikian, pihaknya menyampaikan jika seandainya ada warga yang ingin melakukan penebangan atau pemangkasan tanaman agar di informasikan terlebih dahulu ke pihak PLN untuk menghindari resiko fatal.
"Bilamana ingin memotong atau melihat tanaman yg dekat dengan jaringan agar menginformasikan ke PLN dahulu untuk diamankan tegangannya sehingga tidak membahayakan keselamatan," terang Krisantus.
Dijelaskannya saat ini beberapa titik aliran listrik untuk sementara waktu terputus dikarenakan pohon Tumbang dan sedang di kerjakan oleh pihak PLN. (MM)
Related Posts :
Pangdam Ancam Prajurit Tidur Di Sawah MATARAM,Sasambonews.com,- Pangdam IX Udayana akan memerintahkan seluruh perwiranya tidur Disawah ,jika swasembada pangan di NTB tidak terc… Read More...
Kantor Imigrasi Kalianda Bentuk Timpora di Kecamatan Bakauheni Kalianda, KaliandaNews – Kantor Imigrasi Kelas III Kalianda membentuk tim penanggulangan orang asing (timpora) di Kecamatan Bakauheni Kabu… Read More...
Bakauheni Juara Umum O2SN Tingkat Sekolah Dasar LamselBakauheni, KaliandaNews - Olimpiade Olahraga Siswa Nasional (O2SN) tingkat kabupaten Lampung Selatan baru saja berakhir dan menempatkan Keca… Read More...
H.Rusni Daftar di PAN MATARAM,Sasambonews.com,- Bakal Calon Gubernur NTB H.Muh.Rusni didampingi Istri ,Kamis kemarin secara resmi mendaftar melalui Partai Amana… Read More...
Faebolo Daud Gowasa, Putera Nias Peraih 3 Medali Emas Angkat Berat Se-Asia Daud Gowasa |Foto: FB Daud Nias,- Lifter angkat berat asal kabupaten Nias Selatan Provinsi Sumatera Utara, Faebolo Daud Gow… Read More...