Petisi Bupati, Wabup dan Pimpinan DPRD Tolak Pergantian Nama BIL

Mataram, SN - Surat Gubernur NTB  yang meminta Ketua DPRD NTB untuk bersurat ke Menhub agar  angkasa pura mau berubah nama dan mengganti pelang nama BIL memantik kisruh luar biasa ditingkat masyarakat maupun pemerintah daerah. 


Tidak hanya masyarakat yang bereaksi, eksekutif dan legislatifpun ikut terpantik surat tersebut. Bahkan Bupati dan Wakil Bupati Loteng dan Pimpinan DPRD mengeluarkan petisi menolak pergantian nama BIL menjadi Bandara ZAM.

Surat penolakan diserahkan Koordinator Umum aksi L.M.Hizi kepada Ketua DPRD NTB Hj. Bq Isvie Rupaida di Kantor DPRD NTB Senin 18/11.

Dalam surat penolakan tersebut ditandatangani seluruh unsur pimpinan DPRD Lombok Tengah, Bupati dan Wakil Bupati. 

Subscribe to receive free email updates: