 |
Bantuan untuk korban tsunami saat baru sampai di Kodim 0421 |
KALIANDA, KALIANDANEWS - Kepala Staff TNI Angkutan Darat (KASAD) mengirimkan bantuan kepada korban tsunami di Kalianda dan Rajabasa. Bantuan tersebut ditampung di Kodim 0421 Lampung Selatan.
Bantuan tersebut datang di Kodim 0421 sekitar pukul 18.00 wib dengan menggunakan 5 truck pengangkut bahan bahan pokok.
Kolonel inf Daryatmo mengatakan, bantuan tersebut berisi bahan bahan pokok untuk keperluan korban tsunami di Kecamatan Rajabasa dan Kalianda.
"Bantuan ini berisi mie instan, gula, susu bayi, susu untuk dewasa, ada kopi, ada popok bayi, pembalut wanita dan kebutuhan lain yang secara cepat saji bisa dimakan dan digunakan oleh pengungsi," ungkapnya.
Rencananya, bantuan tersebut akan disalurkan oleh Kodim 0421 besok pagi di posko posko pengungsi yang ada mulai pagi besok.
"Akan disampaikan di Way Muli dan pengungsi di pos Tenis Indoor Kalianda," terangnya. (Kur)
Related Posts :
Dari Festival JMP 2017, Promosi Wisata dan Pemecahan Rekor Muri BERITA MALUKU. Organization Committee FJMP 2017 bekerjasama dengan Empower Youth Indonesia (EYI), PARFI 56, Insight Of Indonesia (IOI), … Read More...
Pemkot Ternate Kurangi Anggaran Perjalanan Dinas SKPD BERITA MALUKU. Pemerintah Kota (Pemkot) Ternate, Maluku Utara (Malut), mengurangi anggaran untuk perjalanan dinas bagi semua Satuan Kerj… Read More...
[VIDEO] CUPLIKAN GOL Wolfsburg 0-3 Dortmund: Pesta Die Borussen Di Kandang Serigala MAJALAH BOLA, Wolfsburg – Borussia Dortmund mampu mengawali kompetisi Bundesliga musim 2017-18 dengan hasil yang maksimal, mereka berhasil… Read More...
DPRD Maluku Prihatin Semakin Maraknya Permasalahan Sosial BERITA MALUKU. DPRD Maluku sangat prihatin dengan semakin maraknya permasalahan sosial yang terjadi seperti tingginya kasus penggunaan n… Read More...
TNI Himbau Mitra Kerja Bulog Bisa Menjaga Kualitas Gabah SINAR NGAWI ™ Ngawi–Komando Distrik Militer (Kodim) 0805 Ngawi, Jawa Timur melakukan sosialisasi serap gabah petani (Sergap), yang dipimpi… Read More...